Plakat ini terbuat dari kayu yang difinishing dengan warna hitam doff, dikombinasikan dengan kuningan yang dietsa dengan beberapa elemen didalamnya seperti Logo Pertamina dan lainnya. Dengan kombinasi kayu yang dibentuk box dengan kuningan, jadilah souvenir plakat yang elegan dan mewah.
Plakat ini menjadi kenang-kenangan atau souvenir pada perusahaan tersebut, plakat ini dapat memperat hubungan yang dijalin.
Diskusikan kebutuhan souvenir anda bersama plakatstorejogja, kontak kami untuk diskusi dan pemesanan.